AS Roma kini masih berusaha untuk merebutkan posisi lima besar pada pertandingan Serie A pekan ke 27 dan akan dipertemukan dengan Atalanta.
Laga Serie A Atalanta vs AS Roma ini digelar di Stadio Olimpico, Roma pada hari Minggu, 6 Maret 2022 yang dijadwalkan akan kick off pada pukul 00.00 WIB.
Setelah berhasil memenangkan pertandingan sebelumnya, AS Roma kini harus dihadapkan dengan pertandingan melawan Atalanta.
Anak didik dari Jose Mourinho masih berada di posisi keenam Serie A dengan jumlah koleksi sekitar 44 poin.
Sedangkan Atalanta berada di posisi kelima teratas dan hanya terpaut sekitar 3 poin saja dari Atalanta.
Harapannya pada Serie A musim 2021 – 2022 yaitu semoga AS Roma bisa berada di posisi kelima besar klasemen Liga Serie A.
Pada pertandingan terakhir, Atalanta berhasil menang telak atas Sampdoria dengan skor 0-4 pada 1 Maret 2022 silam.
Kalau dilihat dari berbagai pertandingan yang dilakukan oleh AS Roma, tim ini sering mengalami berbagai pelanggaran pada babak pertama.
Sedangkan gol baru tercipta di menit – menit terakhir pada babak kedua sehingga menyebabkan kemenangan bagi AS Roma.
Pada babak pertama dan kedua, AS Roma juga mulai melakukan berbagai pelanggaran seperti perlakuan tidak suportif, menyandung lawan dan hal lainnya.
Alhasil Atalanta lah yang berada di posisi kelima teratas dengan koleksi sekitar 47 poin dari berbagai laga yang dilakukan.
18 Desember 2021: AS Roma vs Atalanta 4 – 1 (Serie A)
22 April 2021: Atalanta vs AS Roma 1-1 (Serie A)
21 Desember 2020: AS Roma vs Atalanta 1-4 (Serie A)
16 Februari 2020: AS Roma vs Atalanta 1-2 (Serie A)
26 September 2019: Atalanta vs AS Roma 2-0 (Serie A)
Prediksi Susunan Pemain
AS Roma 3-5-2: Rui Patricio, Roger Ibanez, Chris Smalling, Gianluca Mancini, Matias Vina,
Henrikh Mkhitaryan, Bryan Cristante, Jordan Veretout, Rick Karsdorp, Tammy Abraham, Nicolo Zaniolo.
Pelatih: Jose Mourinho
Atalanta 3-4-3: Juan Musso, Rafael Toloi, Jose Luis Palomino, Berat Djimsiti, Hans Hateboer,
Marten de Roon, Remo Freuler, Giuseppe Pezzella, Josip Llicic, Duvan Zapata, Mario Pasalic.
Pelatih: Gian Piero Gasperini
Prediksi Skor Atalanta vs AS Roma
Jika melihat dari sejarah beberapa laga terakhir serta head to head, maka bisa dikatakan prediksi skor untuk AS Roma vs Atalanta adalah 1-2 untuk kemenangan Atalanta.